BALAM.ID – BANDARLAMPUNG
Guna Memeriahkan hari sumpah pemuda, Pemerintah Kota Bandarlampung gelar Festival solo song dangdut se-lampung Senin (20/11/23).
Festival solo song dangdut se-lampung.digelar di tugu adipura itu, diikuti dari seluruh kalangan Dalam Memeriahkan hari Sumpah Pemuda.
Walikota Bandarlampung Eva Dwiana mengatakan, seluruh Pemuda Pemudi dapat berkolaborasi guna memberikan masukan yang membangun kota setempat.
Kegiatan itu dilakukan selama 4 hari, kemudian itu untuk menjelang akhir 2023 eva mengatakan, akan membuat segembira mungkin”, katanya.
Eva berharap, seluruh masyarakat dapat lebih sejahtera. Diketahui, PAD kota bandarlampung tahun ini sudah mulai membaik”, jelasnya.